Manajemen Bimbingan dan Konseling di SMP Negeri 2 Parigi

Authors

  • Laelatul Mutmainah STIT NU Al-Farabi Pangandaran
  • Ujang Saepul Millah STIT NU Al-Farabi Pangandaran
  • Wulandari STITNU Al-Farabi Pangandaran
  • Yusup Maulana STIT NU Al-Farabi Pangandaran

DOI:

https://doi.org/10.59996/jurnalpelitanusantara.v1i3.273

Keywords:

manajemen, bimbingan konseling

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui proses manajemen bimbingan dan konseling yang meliputi perencanaan, pengirganisasian, pelaksanaan, dan evaluasi pelayanan di SMP Negeri 2 Parigi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara pada salah satu guru BK di SMP Negeri 2 Parigi. Hasil penelitian yang diperoleh ialah langkah pertama dalam manajemen bimbingan konseling adalah penyusunan program berdasarkan analisis data kebutuhan siswa dan sekolah kemudian susunan program diberikan kepada kepala sekolah untuk memperoleh persetujuan. Dalam pengorganisasian, terdapat empat orang guru BK yang masing masing memangku dan melayani 150 siswa. Program bimbingan konseling dilakukan dengan cara bimbingan klasikal pada setiap kelas sekali dalam seminggu untuk  menyesuaikan dengan kebutuhan siswa. Setelah program terlaksana, selanjutnya pembuatan laporan terkait hasil pelaksanaan program untuk dijadikan bahan evaluasi.

References

Andriani; Yulaekah; Afriza. (2023). Konsep Dasar Manajemen Tenaga Pendidik dan Kependidikan. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 4, 3.

Anitasari, A., Nurlaili, A., & Suryana, S. (2021). MANAJEMEN BIMBINGAN DAN KONSELING PEMINATAN DI MTSN 5 KARAWANG. PeTeKa.

Bayan, M. A. K. (2021). Implementasi Manajemen Bimbingan dan Konseling di MTs NU TBS Kudus. KONSELING EDUKASI “Journal of Guidance and Counseling,” 5(1). https://doi.org/10.21043/konseling.v5i1.9847

Diaty, R., Arisa, A., Ari Lestari, N. C., & Ngalimun, N. (2022). IMPLEMENTASI ASPEK MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH DALAM PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING. Jurnal Bimbingan Dan Konseling Pandohop, 2(2). https://doi.org/10.37304/pandohop.v2i2.5244

Fawri, A., & Neviyarni, N. (2021). Konsep Manajemen Bimbingan dan Konseling. EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 3(1). https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i1.266

Firmansyah, M. A., & Mahardika, B. W. (2018). Pengantar manajemen. Penerbit : Deepublish (Grup Penerbitan CV Budi Utama).

Hermawan, H. (2023). Manajemen Bimbingan Konseling di Madrasah Tsanawiyah Al Jami’yatul Washliyah Tembung. EDU SOCIETY: JURNAL PENDIDIKAN, ILMU SOSIAL DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, 1(1). https://doi.org/10.56832/edu.v1i1.20

Hidayat, W., Suryana, Y., & Fauziah, F. (2020). Manajemen Bimbingan Dan Konseling Dalam Pendidikan Karakter Peserta Didik. Jurnal Pendidikan UNIGA, 14(2). https://doi.org/10.52434/jp.v14i2.1004

Hifsy, I., Firman, & Neviyarni. (2022). Implementasi Manajemen Bimbingan dan konseling (POAC) untuk Pelayanan Bimbingan Konseling yang Efektif. Education & Learning, 2(2). https://doi.org/10.57251/el.v2i2.386

Mahaly, S. (2021). Efektivitas Pelaksanaan Layanan Bimbingan Pribadi Oleh Guru Bimbingan Konseling. Al-Ittizaan: Jurnal Bimbingan Konseling Islam, 4(1). https://doi.org/10.24014/ittizaan.v4i1.13238

Rahmat, H. K. (2019). IMPLEMENTASI STRATEGI LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING KOMPREHENSIF BAGI SISWA TUNANETRA DI MTs YAKETUNIS YOGYAKARTA. Hisbah: Jurnal Bimbingan Konseling Dan Dakwah Islam, 16(1). https://doi.org/10.14421/hisbah.2019.161-03

Suhardita, K., Dartiningsih, M. W., Sapta, I. K., & Yuliastini, N. K. S. (2019). Manajemen Bimbingan dan Konseling di Sekolah Menengah Atas. Konvensi Nasional XXI Asosiasi Bimbingan Dan Konseling Indonesia, April.

Widodo, B. (2019). Manajemen konseling individual (studi kasus: pelaksanaan konseling individual di SMP N 7 Madiun). Prosiding Seminar Nasional Bimbingan Dan Konseling, 3(1).

Downloads

Published

2023-12-02