Strategi Komunikasi Efektif Guru dalam Membentuk Kepercayaan Diri Siswa di MTs YPK Cijulang
DOI:
https://doi.org/10.59996/jurnalpelitanusantara.v1i1.128Keywords:
strategi komunikasi efektif, kepercayaan diri, motivasi belajarAbstract
Stategi komunikasi efektif guru terhadap murid dalam membentuk kepercayaan diri siswa dijadikan sebagai media dalam pembentukan keberanian dan kepercayaan diri siswa dalam menjalani pembelajaran di dalam kelas. Metode penelitian yang dilakukan dengan pendekatan kulitatif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara terhadap informan. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa terdapat beberapa strategi dalam pemberian perhatian dalam penyampaian materi dan timbalbalik dalam pemahaman peserta didik dalam menumbuhkan kepercayaan diri dalam pemelajaran di MTs YPK Cijulang antara lain: memberikan apresiasi terhadap pencapaian siswa dalam pemahan pembelajaran; memberikan motivasi dalam menimbulkan rasa percaya diri dalam pembelajaran; dan menggunakan teknologi visual berupa video motivasi dalam menumbuhkan kepercayaan diri siswa dalam mengukuti pembelajaran.
References
Aldi, E. (2015). Upaya Generalisasi Konsep Manajemen Strategik. Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Sosial, 6(2), 56–72.
Ismail, M. J. (2021). PENDIDIKAN KARAKTER PEDULI LINGKUNGAN DAN MENJAGA KEBERSIHAN DI SEKOLAH. Guru Tua : Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(1), Article 1. https://doi.org/10.31970/gurutua.v4i1.67
Nauli, I. (2023). PENGARUH IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP PARTISIPASI BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SISWA KELAS VII-I SMP NEGERI 5 PADANGSIDIMPUAN. Jurnal TAROMBO, 4(1 Februari), Article 1 Februari.
Nurhadi, Z. F. (2017). Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran dan Penelitian. Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran Dan Penelitian, 3(1), 90–95.
Rukminingsih, R. (2020). Metode Penelitian Pendidikan. Erhaka Utama.
Simanjuntak, B. A. (2014). Metode Penelitian Sosial (Edisi Revisi) (1st ed.). Yayasan Pustaka Obor Indonesia.
Sugiyono, S. (2017). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Suprapto, H. A. (2018). Pengaruh Komunikasi Efektif untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kewirausahaan Mahasiswa. Jurnal Pendidikan, 9(1), 1–9.
Suryani, W. (2013). KOMUNIKASI ANTAR BUDAYA YANG EFEKTIF. Jurnal Dakwah Tabligh, 14(1), Article 1. https://doi.org/10.24252/jdt.v14i1.316
Warsita, B. (2018). Teori Belajar Robert M. Gagne Dan Implikasinya Pada Pentingnya Pusat Sumber Belajar. Jurnal Teknodik, XII(1), 064–078. https://doi.org/10.32550/teknodik.v12i1.421
Wasitohadi, W. (2014). Hakikat Pendidikan Dalam Perespektif John Dewey Tinjauan Teoritis. Satya Widya, 30(1), 49. https://doi.org/10.24246/j.sw.2014.v30.i1.p49-61
Zahroh, L. (2018). PENDEKATAN DALAM PENGELOLAAN KELAS. Jurnal Keislaman, 1(2), Article 2. https://doi.org/10.54298/jk.v1i2.3364


