Tantangan dan Prospek Penerapan Metode Kuantitatif dalam Penelitian Manajemen Pendidikan Islam

Authors

  • Lexy Sutansyah STIT NU AL-FARABI PANGANDARAN

DOI:

https://doi.org/10.59996/cendib.v1i4.519

Keywords:

Tantangan, Prospek, Metode Kuantitatif, Manajemen Pendidikan Islam

Abstract

Manajemen pendidikan Islam mengkaji berbagai macam disiplin ilmu manajemen pendidikan seperti perencanaan, pengelolaan, pelaksanaan, dan pengawasan dalam proses pendidikan sampai infrastruktur lembaga pendidikan. Kajian ini bertujuan untuk memberikan bimbingan praktis kepada para peneliti dan praktisi untuk penerapan metode penelitian kuantitatif dalam manajemen pendidikan Islam. Kajian ini menggunakan pendekatan studi kepustakaan dengan cara mengumpulkan informasi dari bahan-bahan kepustakaan dari buku, jurnal, dan berbagai artikel. Data yang terkumpul dianalisis dengan cara mereduksi data, menyajikannya sebagaimana adanya secara sistematis, dan menarik kesimpulan. Kajian ini menunjukkan bahwa penerapan metode penelitian kuantitatif dalam penyampaian pendidikan Islam menawarkan potensi yang signifikan untuk meningkatkan pemahaman kita tentang aspek-aspek penting pendidikan Islam seperti efektifitas program, idntifikasi tren dan pola manajemen pendidikan Islam, dan masalah kepemimpinan.

References

Asy’ari, A., Makalao, D. A. M., & Irawan, I. (2023). ANALISIS METODE PENELITIAN KUANTITATIF DALAM MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM. Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 11(2), Article 2. https://doi.org/10.30603/tjmpi.v11i2.3796

Atqiya, A. B., Fanani, A. I., & Irawan, I. (2023). Penerapan Metode Penelitian Kuantitatif Dalam Manajemen Pendidikan Islam: Analisis, Tantangan, Dan Prospek. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 9(19), Article 19. https://doi.org/10.5281/zenodo.8378437

https://inais.ac.id/. (n.d.). Manajemen Pendidikan Islam. Institut Agama Islam Sahid. Retrieved June 1, 2024, from https://inais.ac.id/program-pendidikan/manajemen-pendidikan-islam/

Kurnia, D. S. (2023). Metode Penelitian Korelasi Untuk Manajemen Pendidikan Islam. Gunung Djati Conference Series, 36, 569–579.

Listiowaty, E. (2020). KONSEP MANAJEMEN PENDIDIKAN BERBASIS ISLAM DALAM UPAYA PENCAPAIAN TUJUAN PENDIDIKAN. Jurnal Tahdzibi : Manajemen Pendidikan Islam, 5(2), Article 2. https://doi.org/10.24853/tahdzibi.5.2.105-116

Miles, M. B., & Huberman, A. M. (1994). Qualitative Data Analysis (R. Holland, Ed.; 2nd ed.). SAGE Publications, Inc.

Muntaha, Na’im, Z., Sari, D. C., Nurzannah, Prasetyo, A. H., Qomariyah, Setiawan, A., Andrian, D., Listiana, H., Hamid, A., Seituni, S., & Anwar, K. (2021). METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN ISLAM (Adiyono, Ed.). Nuta Media.

Munzir, M. (2022). MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN ISLAM. JGK (Jurnal Guru Kita), 6(4), Article 4. https://doi.org/10.24114/jgk.v6i4.39903

Rahardjo, M. (2014, April 12). PENELITIAN MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM: (Sebuah Pencarian Me... Uin-Malang.Ac.Id. https://uin-malang.ac.id/blog/post/read/140401/penelitian-manajemen-pendidikan-islam-sebuah-pencarian-metodologik.html

Downloads

Published

2024-06-02