Potret Dimensi Pengukuran Standar Miskin menurut Badan Pusat Statistik dan Konsep Islam

Studi Komparatif

Authors

  • Muhamad Paizal Institut agama Islam Sultan Muhammad syafiufdin sambas
  • Srihani IAI Sultan Muhammad syafiufdin sambas
  • Wahyu Perdana IAI Sultan Muhammad syafiufdin sambas

DOI:

https://doi.org/10.59996/aksioreligia.v1i1.76

Keywords:

Kemiskinan, Pengukuran BPS, Pengukuran Islam

Abstract

Konsep kemiskinan merupakan suatu konsep yang bersifat multidimensi dan sulit untuk didefinisikan secara tunggal. Sejauh ini, konsep miskin masih dalam perdebatan dan dialog yang patut disoroti serta pngukuran pun berbeda berdasarkan presfektif yang dianut. Salah satu aspek penting untuk mendukung strategi penanggulangan kemiskinan adalah tersedianya data kemiskinan yang akurat. Pengukuran kemiskinan yang dapat dipercaya dapat menjadi instrumen tangguh bagi pengambil kebijakan dalam memfokuskan perhatian pada kondisi hidup orang miskin. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengkomparasikan standar pengukuran kemiskinan menurut BPS dan menurut konsep ekonomi Islam. Metode penelitian yang diterapkan adalah pendekatan dengan paradigma kualitatif-komparatif. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa persamaan konsep pengukuran kemiskinan BPS dan ekonomi Islam terletak pada definisi miskin sebagai orang yang berada dalam kekurangan dan menjadikan kemiskinan sebagai faktor utama permasalahan ekonomi. Perbedaannya adalah bahwa konsep pengukuran BPS berorientasi pada kebutuhan untuk bertahan hidup dalam waktu singkat, berrfokus pada kebutuhan materiil, dan parameternya bersifat sementara. Sedangkan dalam konsep pengukuran ekonomi Islam, disoroti kebutuhan materiil dan akidah, dan parameter yang digunakan dapat diberlakukan sepanjang masa.

References

Arif Riyukuri, M. S. (2022). Analisis Konsep Kemiskinan (Studi Komparatif Konsep Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara dan Konsep Ekonomi Islam) . Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi dan Keuangan, Vol. 3 No. 2.

Basar Dikuraisyin, F. T. (2022). Penerapan Metode CIBEST Berbasis Indeks dan Kuadran dalam Memberdayakan Masyarakat di Lambaga Zakat Kota Malang. Management of Zakat and Waqf Journal (MAZAWA) Volume 4, Nomor 1, 113

Beik, I. S., & Arsyianti, L. D. (2015). Construction Of CIBEST Model as Measurement of Poverty and Welfare Indices From Islamic Perspective. Al-Iqtishad: Jurnal Ilmu Ekonomi Syariah, 7(1), Article 1.

BPS. (2022). Data dan Informasi Kemiskinan Kabupaten/Kota Tahun 2022. https://www.bps.go.id/publication/2022/11/30/3b084878f782dfa44e0025e0/data-dan-informasi-kemiskinan-kabupaten-kota-tahun-2022.html

BPS. (2023). Pengukuran Kemiskinan Menurut Badan Pusat Statistik. https://www.bps.go.id/subject/23/kemiskinan-dan-ketimpangan.html

BPS-RI, S. S. (31 Oktober 2018). Metodelogi Perhitungan Kemiskinan. Rekonsiliasi Kemiskinan. BPS-RI (Sumber: Romulus, 2023).

Faturochman, F., & Molo, M. (2016). KARAKTERISTIK RUMAH TANGGA MISRIN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Populasi, 5(1), Article 1. https://doi.org/10.22146/jp.11404

Hamdani, H. (2015). KEMISKINAN DALAM PANDANGAN EKONOMI SYARIAH Poverty With Economic Syariah. Al-Mabsut : Jurnal Studi Islam dan Sosial, 9(2), Article 2. https://doi.org/10.56997/almabsut.v9i2.87

Hanifah Ramadhani, N. A. (2022). Tingkat Kemiskinan Di Wilayah Kota Medan Serta Solusi Pemerintah Dalam Menanganinya. Transformasi: Journal of Economics and Business Management Vol.1, No.4, 35.

Isda, M. N., Ahmadsyah, I., & Hasnita, N. (2021). ANALISIS KONSEP KEMISKINAN (STUDI KOMPARATIF KONSEP BADAN PUSAT STATISTIK DAN KONSEP EKONOMI ISLAM). Journal of Sharia Economics, 2(1), Article 1.

Milda Novtari Isda, I. A. (2021). Analisis Konsep Kemiskinan (Studi Komparatif Konsep Badan Pusat Statistik Dan Konsep Ekonomi Islam). Journal of Sharia Economics Vol. 2 No. 1, 18

Muhammad Afthon Ashar, M. N. (2019). Implementasi Metode Cibest (Center Of Islamic Business And Economic Studies) dalam Mengukur Peran Zakat Produktif Terhadap Pemberdayaan Mustahiq Di Lembaga Yayasan Dana Sosial Al-Falah (Ydsf) Surabaya. Jurnal Ekonomi Syariah Teori dan Terapan Vol. 6 No. 5, 1059.

Murdiyana, & Mulyana. (2017). ANALISIS KEBIJAKAN PENGENTASAN KEMISKINAN DI INDONESIA | Jurnal Politik Pemerintahan Dharma Praja. Jurnal Politik Pemerintahan Dharma Praja, 10(1), 1–10. https://doi.org/10.33701/jppdp.v10i1.384

Muttaqin, A. A., & Safitri, A. (2020). Analisis Pengaruh Zakat dan Infak Terhadap Tingkat Kedalaman Kemiskinan, Keparahan Kemiskinan dan Gini Rasio di Indonesia Tahun 2007-2018. Al-Tijary, 6(1), 51–61. https://doi.org/10.21093/at.v6i1.2416

Novia, D. S., dkk. (2022). Penghitungan dan Analisis Kemiskinan Makro Indonesia Tahun 2022. Badan Pusat Statistik: Jakarta.

Romulus. A. N. T. (2023, January 9). Mekanisme Pengukuran Kemiskinan [Direct Interview (face to face)].

Subdirektorasi Statistik Kerawanan Sosial. (31 Oktober 2018). Garis Kemiskinan. Rekonsiliasi Kemiskinan. BPS-RI. (Sumber: Romulus, 2023)

Sugiyono, S. (2017). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sukmawati, U. S., Ana, P., & Trisna, D. (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Indeks Pembangunan Manusia Dalam Pembangunan Ekonomi Di Kalimantan Barat. Shar-E : Jurnal Kajian Ekonomi Hukum Syariah, 8(1), Article 1. https://doi.org/10.37567/shar-e.v8i1.1571

Titin Suhartini, K. S. (2015). PROPORSI KEMISKINAN DI KABUPATEN BOGOR THE PROPORTION OF POVERTY IN BOGOR DISTRICT. Sosio Informa Vol. 1, No. 02, 161.

Yusril Mahendra, M. K. (2021). Tipologi Kemiskinan Dengan Model Cibest Quadrant (Studi Kasus Di Kecamatan Belawa). AT TAWAZUN, Volume 1 Nomor 3, 96.

Zuhdiyaty, N., & Kaluge, D. (2017). ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMISKINAN DI INDONESIA SELAMA LIMA TAHUN TERAKHIR. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, 11(2), Article 2. https://doi.org/10.32812/jibeka.v11i2.42

Downloads

Published

2023-03-17